Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu

tutorial belajar linux dari dasar untuk pemual Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu
melaporkan error ubuntu

Saat kita mengkonfigurasi paket atau menginstall software tertentu, adakalanya tidak berjalan sesuai harapan. Sama seperti kasus yang pernah saya alami, dimana terdapat banyak notifikasi error setelah menginstall aplikasi.

Berikut pesan error yang sempat terekam.
tutorial belajar linux dari dasar untuk pemual Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu
contoh error pada ubuntu

Peringatan System Problem Progaram Detected

Untuk mengatasi permasalahan tersebut, ada beberapa cara yang bisa kita lakukan. Diantaranya, kita bisa menggunakan fasilitas Report Problem.

Berikut tahapannya;

Pertama kita klik Report Problem kemudian kita akan diminta memasukkan password user.
tutorial belajar linux dari dasar untuk pemual Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu
error

Masukkan password user
tutorial belajar linux dari dasar untuk pemual Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu
password

Salah satu rincian error yang terjadi.
tutorial belajar linux dari dasar untuk pemual Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu
Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu

Proses pengumpulan informasi mengenai error yang terjadi pada sistem Ubuntu saya.
Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu
Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu

Login ke Launchpad.net, jika belum memiliki akun, kita bisa mendaftar terlebih dahulu.
Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu
Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu

Proses registrasi akun, masukkan alamat email, username dan password yang akan digunakan.
Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu
Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu

Verifkasi alamat email, pada kasus ini saya menggunakan Gmail.
Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu
Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu

Login ke Gmail lalu klik link yang diberikan untuk memverifkasi akun
Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu
Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu

Alamat email berhasil di validasi
Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu
Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu

Data laporan error yang terjadi
Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu
Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu

alternatif solusi yang bisa dilakukan.
Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu
Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu


Cara Mengatasi System Problem Program Detected Alternatif

tutorial belajar linux dari dasar untuk pemual Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu
cara menghilangkan system problem program detected

Jika langkah diatas belum juga bisa mengatasi permalasahan kita, cara yang biasa saya gunakan yaitu dengan menghapus pesan error agar tidak muncul kembali.

Caranya kita buka terminal dengan mengetik kombinasi CTRL+ALT+T kemudian hapus log error dengan perintah
sudo rm /var/crash*
Setelah berhasil dihapus, kita coba restart komputer untuk mengetahui perubahannya.

Saat pertama login, error tersebut sudah tidak muncul, namun sebenarnya tahapan ini hanya menghapus pesan error nya saja, sedangkan error sesungguhnya tidak terselesaikan.

Video Tutorial Menghapus Pesan Error

Untuk video tutorialnya bisa dilihat pada video berikut;
Selamat mencoba dan semoga bermanfaat...

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Cara Melaporkan Error Pada Ubuntu"

Posting Komentar

Semua komentar yang masuk saya moderasi, hal ini untuk menghindari spam dan informasi yang tidak berkaitan dengan topik pembahasan.
Silahkan berkomentar dengan bijak.